Skip to main content

Fakta Film RAMPANT (2018) Hyun Bin Dibawa ke Dinasti Qing

Salah satu film yang paling ditunggu warga Korea Selatan bulan Oktober 2018 ini adalah RAMPANT. Dibintangi beberapa aktor kawakan, film yang digadang-gadang bakal menembus rekor penonton pada awal-awal perilisannya ini memiliki alur cerita dengan nuansa kerajaan.

Fakta Film Rampant 2018 Korea

Apa saja yang menarik dari film ini? Yuk simak fakta dan datanya berikut.

Sinopsis Film Rampant (2018) - Plot Alur Cerita

Lee Chung (Hyun Bin) yang diketahui merupakan Pangeran Joseon, dia telah disandera oleh sekelompok orang berasal dari Dinasti Qing.

Selama penyanderaan berlangsung, Lee Chung justru menikmati pesta pora dan seolah diuntungkan pihaknya. Dia juga ahli dalam bertarung menggunakan tongkat tajam ciri khas Jepang dan China.

Sedangkan kakaknya, yaitu Lee Young, terus berupaya menguasai tahta dan sesegera mungkin ditugaskan untuk membawa Lee Chung kembali ke Joseon.

Chung, dia kembali setelah lebih dari 10 tahun. Namun kembalinya Lee tidak serta-merta membuatnya bahagia, ia seakan terus dihantui akan monster besar di sekelilingnya.

Informasi Detail Film Rampant (2018)

Judul Lokal : 창궐
Nama Lain : Rage , Changgwol , Outbreak
Penulis Naskah : Hwang Jo Yoon
Genre : Action, Thriller, Historical, Horror, Zombies
Durasi : 121 Menit
Negara dan Bahasa: Hangul / Korea Selatan
Tag: Joseon Dynasty

Pemeran Film Rampant (2018)

  1. Hyun Bin berperan sebagai Lee Chung 
  2. Jo Woo Jin sebagai Park Jong Sa 
  3. Jang Dong Gun - Kim Ja Joon 
  4. Jo Dai Hwan jadi Monk Dae Gil 
  5. Jung Man Shik sebagai Hak Soo 
  6. Kim Eui Sung - King Lee Jo 
  7. Lee Sun Bin jadi Deok Hee 
  8. Han Ji Eun jadi Royal Noble Consort Gyeong 
  9. Jung Yoo Ahn sebagai Dol Gae 
  10. Park Jin Woo 
  11. Heo Sung Tae 
  12. Heo Jun Seok - Sal Soo 
  13. Geong Jung Hwan jadi Geum Wi Jang 
  14. Yoon Seo 
  15. Joo Kwang Hyun 
  16. Kim Tae Hoon 
  17. Baek Soo Jang 
  18. Im Chul Hyung 
  19. Seo Ji Hye sebagai Concubine Jo 
  20. Kim Tae Woo jadi Pangeran Lee Young 
  21. Kim Joo Hyuk sebagai Yi Yeong

Proses Syuting Pembuatan Film RAMPANT

Pengambilan adegan film telah dilakukan sejak awal tahun 2017 silam. Berlokasi di beberapa situs budaya serta wilayah yang masih menjaga tradisi Asia khususnya Korea.

Area tradisional dipilih karena memang sesuai dengan plot cerita film Rampant, dan menurut pemeran utama yakni Hyun Bin ia sangat terkesima dengan kinerja sutradara.

Comments

Popular posts from this blog

Cara mengaktifkan NFC Asus Zenfone Max Pro M2 apakah ada?

Near Field Communication, selanjutnya disebut NFC merupakan fitur kekinian yang bisa mempermudah jalannya layanan dan gerakan Internet of Things (IoT). Lalu kita bakal membahas tentang ponsel terbaru yang dirilis, apakah Asus Zenfone Max Pro M2 ada NFC? Menilik harga dan spesifikasi lumayan canggihnya seharusnya Asus Zenfone Max Pro M2 sudah memiliki / punya sensor NFC. Kadang ada pula HP 8 jutaan ke atas tidak tersedia NFC dengan alasan jarang dipakai pengguna haha. Fungsi NFC ada banyak, misalnya melakukan transaksi non tunai. Pembayaran tagihan, kartu kredit, buka aplikasi, meminta bantuan HP teman kalau mau charging karena baterai lowbat, membantu tingkatkan akurasi GPS ketika Anda sedang berada di suatu lokasi yang tidak diketahui wilayahnya. Kali ini kita membahas Smartphone Asus Zenfone Max Pro M2 yang dijual bergaransi resmi masuk ke Indonesia dan dijajakan daring oleh Tokopedia, Bukalapak, Lazada, Blibli, JD ID, Shopee sampai Elevenia. NFC di Asus Zenfone

Cara cek HP Vivo V15 Pro asli atau palsu mudah tips

Seandainya kamu tahu panduan bagaimana cara membedakan Vivo V15 Pro Asli dan Palsu (KW vs ORI) mungkin kamu sudah pasti mudah terhindar dari tipu daya penjual yang menjajalan barang replika, produk HDC, kloning, tiruan, supercopy cloning, dll. Namun sebelum kita bahas lebih jauh mending cek dulu kenapa oknum berani memalsukan Smartphone keren ini. Seperti yang telah kita ketahui kalau Vivo V15 Pro merupakan Smartphone kekinian dengan fitur lumayan lengkap jadi idaman kaum milenial. Diproduksi dengan standar high-end setara flagship dengan hasil foto pada kamera luar biasa indah buat pecinta fotografi. Itulah jadi salah satu alasan mengapa Vivo V15 Pro cukup laris diburu, diminati, dan laku dibeli masyarakat Indonesia. Konsumen HP tanah air mengaku begitu puas menggunakan perangkat terbaru mereka yang satu ini khususnya kamera belakang yang bagus. Suksesnya Smartphone ini tak lepas dari tangan dingin perusahaan yang membuatnya sudah berpengalaman dalam bidang perponsel

Apakah Xiaomi Redmi Note 6 Pro ada fitur NFC sensor? Nih Buktinya

Near Field Communication, selanjutnya disebut NFC merupakan fitur kekinian yang bisa mempermudah jalannya layanan dan gerakan Internet of Things (IoT). Lalu kita bakal membahas tentang ponsel terbaru yang dirilis, apakah Xiaomi Redmi Note 6 Pro ada NFC? Menilik harga dan spesifikasi lumayan canggihnya seharusnya Redmi Note 6 Pro sudah memiliki / punya sensor NFC. Kadang ada pula HP 8 jutaan ke atas tidak tersedia NFC dengan alasan jarang dipakai pengguna haha. Fungsi NFC ada banyak, misalnya melakukan transaksi non tunai. Pembayaran tagihan, kartu kredit, buka aplikasi, meminta bantuan HP teman kalau mau charging karena baterai lowbat, membantu tingkatkan akurasi GPS ketika Anda sedang berada di suatu lokasi yang tidak diketahui wilayahnya. Kali ini kita membahas Smartphone Xiaomi Redmi Note 6 Pro yang dijual bergaransi resmi masuk ke Indonesia dan dijajakan daring oleh Tokopedia, Bukalapak, Lazada, Blibli, JD ID, Shopee sampai Elevenia. Jika ada NFC di Redmi Note